- Polres Kampar Gerakkan 18,25 Hektar Lahan untuk Jagung, Wujud Nyata Dukung Ketahanan Pangan Nasional
- Desak Pembatalan Sertifikat PT HM Sampoerna, Kuasa Hukum Masrul: BPN Pekanbaru Langgar Aturan!
- Geruduk Kantor BPN Pekanbaru, Massa Desak Usut Dugaan Gratifikasi dan Mafia Tanah
- Penanaman Jagung Serentak Kuartal IV 2025 di Batu Hampar Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional
- Polda Riau Tanggapi Insiden Anarkis Saat Penertiban PETI di Kuantan Singingi, Pelaku Segera Diproses Hukum
- Kapolres Kampar Tanamkan Nilai Cinta Lingkungan Sejak Dini Lewat Program Green Policing di TK Pertiwi
- BNNP Riau Ungkap Empat Kasus Narkotika, Sita 6,1 Kg Sabu dan 970 Butir Ekstasi
- Mobil Xpander Hilang Kendali, Tabrak Brio dan Pohon di Dekat Taman Labuay Pekanbaru
- Polsek Batu Hampar Sosialisasikan Green Policing, Ajak Siswa TK Cinta Lingkungan Sejak Dini
- Pastikan Disiplin Anggota, Kapolres Kampar Lakukan Inspeksi Mendadak Senpi Dinas
Ngobrol Keamanan Pemilukada, Bhabin Tenayan Jalin Kemitraan Dengan Masyarakat Sialang Sakti

Keterangan Gambar : Foto: Humas Polresta Pekanbaru
FN Indonesia Pekanbaru - Polsek Tenayan Raya melalui personel Bhabinkamtibmas, Aiptu Joni Mudra menyambangi masyarakat Kelurahan Sialang Sakti dalam rangka silaturahmi dalam memantau situasi Kamtibmas menghadapi Pilkada 2024.
Kegiatan sambangbwatga ini sejalan dengan penerapan cooling system dalam mengawal pesta demokrasi pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Riau serta Walikota dan Wakil Walikota Pekanbaru, secara serentak.
Dalam kunjungannya, Bhabinkamtibmas menghimbau dan menyampaikan pesan pesan Kamtibmas dan mengajak masyarakat untuk menjaga situasi Kamtibmas, agar tetap Kondusif.
Baca Lainnya :
- Polsek Kerinci Kanan Gelar Patroli KRYD untuk Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Kondusif dan Aman0
- Ciptakan Keamanan Lingkungan Bhabinkamtibmas Sambangi Warga Air Hitam0
- Intensifkan Kamtibmas, Polsek Rumpes Ajak Ormas Wujudkan Pilkada Damai dan Kondusif0
- Jadi Collector Bos Narkoba, Pecatan Polisi di Pekanbaru Ditangkap0
- Ratusan Kali Beraksi, Pelaku Jambret di Pekanbaru Ditangkap0
Mengajak masyarakat untuk meminimalisir isu-isu provokatif yang berpotensi konflik sosial politik pada saat menjelang dan pelaksanaan Pemilukada tahun 2024.
Mengajak Masyarakat gunakan hak pilih kita, tentukan pilihan yang terbaik untuk kemajuan negeri kita. Pastikan kita terdaftar sebagai Pemilih.
Terkait Pemilu Mari kita menjaga persatuan dan Kesatuan walaupun ada perbedaan padangan politik dan berbeda pilihan politik dan jangan sampai perbedaan pilihan menjadikan perpecahan. (***)