- Polres Kampar Gerakkan 18,25 Hektar Lahan untuk Jagung, Wujud Nyata Dukung Ketahanan Pangan Nasional
- Desak Pembatalan Sertifikat PT HM Sampoerna, Kuasa Hukum Masrul: BPN Pekanbaru Langgar Aturan!
- Geruduk Kantor BPN Pekanbaru, Massa Desak Usut Dugaan Gratifikasi dan Mafia Tanah
- Penanaman Jagung Serentak Kuartal IV 2025 di Batu Hampar Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional
- Polda Riau Tanggapi Insiden Anarkis Saat Penertiban PETI di Kuantan Singingi, Pelaku Segera Diproses Hukum
- Kapolres Kampar Tanamkan Nilai Cinta Lingkungan Sejak Dini Lewat Program Green Policing di TK Pertiwi
- BNNP Riau Ungkap Empat Kasus Narkotika, Sita 6,1 Kg Sabu dan 970 Butir Ekstasi
- Mobil Xpander Hilang Kendali, Tabrak Brio dan Pohon di Dekat Taman Labuay Pekanbaru
- Polsek Batu Hampar Sosialisasikan Green Policing, Ajak Siswa TK Cinta Lingkungan Sejak Dini
- Pastikan Disiplin Anggota, Kapolres Kampar Lakukan Inspeksi Mendadak Senpi Dinas
Brigjen K Rahmadi Cek Senpi dan Amunisi Anggota di Mapolda Riau

Pekanbaru, FNIndonesia.com - Kepolisian Daerah (Polda) Riau dalam rangka Operasi Lilin Lancang Kuning 2024 melaksanakan Apel pemeriksaan Senjata Api (Senpi) dan Amunisi yang diselenggarakan di lapangan apel Mapolda Riau, Senin (23/12/2024).
Kegiatan apel yang dilaksanakan sekira pukul 07.00 Wib itu dipimpin oleh Wakapolda Riau Brigjen Pol Kasihan Rahmadi dihadiri Irwasda Polda Riau Kombes Pol Hermansyah dan para PJU Polda Riau serta personel lainnya.
Wakapolda Riau Brigjen Pol Kasihan Rahmadi selaku pimpinan apel, dalam arahan nya menyampaikan, tahun ini kita menjalankan tugas yang berat yang berkaitan dengan Pemilu, Pilkada dan sekarang menjalani operasi Lilin Lancang Kuning-2024.
Baca Lainnya :
- Sambangi Warga Tanjung Sari, Polsek Pujud Ajak Warga Jaga Kamtibmas0
- Warga Tanjung Medan Utara Dukung Cooling System Polsek Pujud0
- Bersama Warga Kasang Bangsawan, Polsek Pujud Sampaikan Pesan Damai0
- Bersama Warga Tangga Batu, Polsek Pujud Gelar Cooling System0
- Dukung Program Astacita Presiden Prabowo, Polsek Pujud Tanam Bibit Songkong0
“Dengan keterbukaan informasi sekarang sudah bisa diyakini bahwa semua peristiwa yang ada di wilayah kita ini akan mudah tersebar dengan teknologi informasi sekarang ini,” kata Wakapolda Riau.
Lanjutnya, rekan rekan harus sadar bahwa senjata api dapat digunakan dengan ketentuan dan prosedur yang ada, apa yang harus dilengkapi dalam surat kepemilikan senjata api harus diperketat. Kepada Kasatker dan Karo SDM agar disprinkan untuk mengklasifikasi dan menilai tes menembak, agar rekan rekan juga tidak apatis dengan rekan masing masing ketika tidak menghadiri apel.
“Bagi yang belum mengikuti tes kemapanan senjata api agar mengikuti hingga terkualifikasi dalam kepemilikan senjata api,” tegas Brigjen Rahmadi.
Selanjutnya Wakapolda Riau Brigjen Pol Kasihan Rahmadi didampingi Provost Polda Riau melaksanakan pemeriksaan senjata api (Senpi) dan amunisi.(*)